BLT UMKM Tahap 1 dan 2 Sudah Cair, Simak Kriteria Penerima Banpres BPUM Tahap 3, Berikut Link Daftar Online

- 26 Mei 2021, 11:54 WIB
Cek daftar penerima bantuan PNM Mekaar Rp 1,2 juta untuk pelaku usaha bisa lewat BLT atau Banpres UMKM dengan link banpresbpum.id
Cek daftar penerima bantuan PNM Mekaar Rp 1,2 juta untuk pelaku usaha bisa lewat BLT atau Banpres UMKM dengan link banpresbpum.id /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

Untuk mengecek daftar penerima BLT UMKM, masyarakat bisa mengecek situs BPUM yang disediakan BRI dan BNI, yakni di eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.id. Akses link tersebut menampilkan data realtime penerima BLT UMKM. Berikut cara cek daftar nama penerima BPUM melalui bank penyalur BNI.

  • Akses situs eform.bri.co.id dan banpresbpum.id.
  • Isi NIK e-KTP
  • Masukkan kode verifikasi
  • Lanjutkan ke proses inquiry
  • Klik cari

Setelahnya akan ada notifikasi terdaftar atau tidak sebagai penerima BPUM (BLT UMKM) 2021.

Proses pencairan dan pendaftaran menyesuaikan dengan jadwal pemerintah daerah penyalur bantuan.

Baca Juga: Target 12,8 Juta UMKM Terima Banpres BPUM, Simak Cara Daftar BLT UMKM Secara Online, Berikut Link Pendaftaran

Baca Juga: Catat! 5 Kriteria Ini Dipastikan Tak dapat BLT UMKM Tahap 3, Simak Jadwal Pencairan Banpres BPUM Rp 1,2 Juta

Cara Mencairkan BPUM

Setelah Anda dipastikan menerima BLT UMKM sebesar Rp 1,2 juta, selanjutnya adalah mencairkan dana bantuan melalui bank BRI dan BNI.

Anda bisa datang ke kantor bank BRI dan BNI terdekat dengan membawa buku rekening/ATM,KTP, dan Kartu Keluarga (KK).

Penerima BPUM juga akan diberikan formulir bahwa menerima BLT UMKM. Kemudian mengikuti proses verifikasi data dan bisa segera mencairkan BLT UMKM.***

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah