Kapan BLT UMKM Tahap 3 Cair? Ini Cara dapat Bantuan Banpres BPUM BRI dan BNI, Berikut Daftar Secara Online

- 20 Mei 2021, 07:32 WIB
Ilustrasi. Jadwal pencairan BPUM 2021 Rp1,2 jura lengkap dengan cara cek penerima BPUM
Ilustrasi. Jadwal pencairan BPUM 2021 Rp1,2 jura lengkap dengan cara cek penerima BPUM /Instagram/@bank_indonesia

 

SERANG NEWS – Kabar baik khusus pelaku UMKM karena pemerintah menambah 3 juta penerima baru Banpres bantuan produktif usaha mikro (BPUM).

Bantuan disalurkan melalui bank BRI dan BNI. Perkembangan informasi dan jadwal pencairan bisa melalui link eform.bri.co.id/bpum atau atau banpresbpum.id.

Pada tahun ini, Kemenkop UKM menganggarkan dana BPUM sebesar Rp 15,36 triliun untuk 12,8 juta UMKM. BLT BPUM di 2021 bakal cair melalui 3 tahap.

BPUM Tahap 1 dan 2 cair kepada 9,8 juta UMKM yang dilakukan hingga akhir bulan ini. Berdasar data per awal Mei 2021, BLT BPUM telah cair ke 8,6 juta UMKM.

Sementara sisanya yakni 3 juta UMKM akan cair pada tahap ketiga. Besaran BLT yang diberikan kepada UMKM sebanyak Rp 1,2 juta.

Bantuan BLT UMKM diperpanjang karena program tersebut begitu membantu pelaku usaha mikro yang memperluas penerimaan bantuan.

Baca Juga: BLT UMKM Tambah 3 Juta Penerima , Cara Mendaftar BPUM Secara Online dan Cek Kapan BLT Cair di eform.bri.co.id

Lantas, BLT BPUM bagi 3 juta UMKM di tahap 3 ini kapan cair?

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x