Ganjar Pranowo Dicueki PDIP, Disemangati PKS, Mardani: Sing Sabar Mas

- 24 Mei 2021, 11:57 WIB
Politisi PKS Mardani Ali Sera, mendesak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk menangani kasus lain usai menyelesaikan kasus korupsi Pelindo II.
Politisi PKS Mardani Ali Sera, mendesak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk menangani kasus lain usai menyelesaikan kasus korupsi Pelindo II. /Instagram.com/@mardanialisera/

“Ganjar terlalu intens di media sosial. Bahkan Ganjar sampai rela menjadi host di YouTube-nya, padahal hal serupa tak dilakukan oleh kader PDIP lain yang juga berpotensi untuk nyapres,” kata pemilik sapaan Bambang Pacul ini, dikutip dari Antara, Minggu 23 Mei 2021.

Baca Juga: Viral Video Bakar Al-Qur'an dan Hina Muslim, Polisi Buru Pelaku

Bambang menilai Ganjar Pranowo terlalu berlebihan. Menurutnya, sikap politik kader PDIP harus sesuai dengan intruksi ketua umum PDIP Megawati Soekarnoputri.

"Kalau dia menjawab, saya kan tidak mengatakan mau nyapres. Ya kalau bicaranya pada tingkat ranting partai, ya silakan, tapi kalau dengan orang politik, ya pasti sudah paham arahnya ke mana," ucapnya. ***

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x