5 Cara Mengatasi Overthinking, Simak Penjelasan Konsep dari Sudut Pandang Stoisisme

- 20 Juni 2022, 12:48 WIB
Ilustrasi 5 cara mengatasi overthinking, simak penjelasan konsep dari sudut pandang stoisisme.
Ilustrasi 5 cara mengatasi overthinking, simak penjelasan konsep dari sudut pandang stoisisme. /Pexels/energetic/

Sadari bahwa hidup yang kamu jalani juga telah diatur sesuai rangkaian peristiwa dan hukum alam atau biasa juga disebut takdir.

Baca Juga: Kenali Ramsay Hunt Syndrome, Penyebab Justin Bieber Alami Lumpuh di Sebagian Wajah

Kurangi perasaan atau pikiran untuk berandai-andai atau pun kebiasaan mengatakan 'seandainya' saat suatu hal atau peristiwa telah terjadi dinluar kendali kamu.

3. Memento Mori

Konsep ini memberi pengertian lebih dalam bahwa kamu perlu sadar bahwa semua orang akan mati.

Dan kematian itu tidak pernah berada di bawah kendali manusia. Oleh karena itu, kamu dituntut untuk memanfaatkan waktu hanya untuk melakukan hal-hal yang berada di bawah kendali dirimu dan mampu kamu atasi dengan baik.

Kematian dipastikan akan datang, jadi kamu hanya perlu lakukan semua hal yang bisa dilakukan sebelum itu.

Baca Juga: 8 Mentalitas yang Harus Dimiliki Seorang Pengusaha, Nomer 2 dan 4 Paling Penting Bagi yang Memulai Bisnis

Inti dari konsep latihan ini adalah untuk menciptakan prioritas dan makna serta syukur di dalam kehidupan yang fana.

4. Kendalikan Pikiran

Halaman:

Editor: Ken Supriyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x