Catat! Ini Jumlah Bacaleg DPRD Kota Serang, Ternyata 7 Parpol Ajukan Tidak 100 Persen, Begini Alasannya

- 18 Mei 2023, 14:43 WIB
Momen salah satu parpol saat ajukan bacaleg ke KPU Kota Serang
Momen salah satu parpol saat ajukan bacaleg ke KPU Kota Serang /Istimewa/

Berikut ini adalah daftar parpol yang tidak mengajukan 100 persen jumlah bacaleg berdasarkan data KPU Kota Serang:

1. HANURA (44 bacaleg)
2. PSI (23 bacaleg)
3. UMMAT (21 bacaleg)
4. PKN (15 bacaleg)
5. BURUH (35 bacaleg)
6. GELORA (23 bacaleg)
7. Garuda (0 bacaleg)

Baca Juga: Bukan Main! Ini Jumlah Bacaleg DPRD Kota Serang Berdasarkan Rekapitulasi KPU, Berikut Data Lengkapnya

Dari data rekapitulasi bacaleg tersebut jelas terlihat ada sebanyak tujuh parpol yang tidak 100 persen mengajukan bacaleg.

Kemudian, dari tujuh parpol di atas, hanya ada satu parpol yang tidak mengajukan sama sekali bacaleg untuk DPRD Kota Serang.

Partai yang tidak mengajukan sama sekali bacaleg untuk DPRD Kota Serang tersebut adalah Partai Garuda.

Baca Juga: Jelang Kontestasi Politik 2024, Partai Ini Hanya Usung 15 Orang Bacaleg, Ini Penjelasan Ketua Umum Partai

Sementara, alasan mengapa beberapa partai di atas tidak mengajukan bacaleg dengan jumlah 100 persen diungkap oleh salah satuKomisioner KPU Kota Serang, Fierly Murdlyat Mabrurri.

Alasan yang diungkapkan oleh Fierly pada Senin, 15 Mei 2023 ini diluar Partai Garuda yang tidak mengajukan bacaleg sama sekali.

Fierly mengungkapkan bahwa beberapa partai tersebut ada satu kendala dan lain hal yang menyebabkan mereka (parpol) tidak mengajukan 100 persen bacaleg.

Halaman:

Editor: Iqbal Suryadikusumah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x