Penerima KJP Plus Tahap 2 Wajib Tahu, Bantuan Dipastikan Cair ke Rekening Jika Terdapat Dua Tanda Ini

- 3 Desember 2021, 08:09 WIB
Penerima KJP Plus Tahap 2 Wajib Tahu, Bantuan Dipastikan Cair ke Rekening Jika Terdapat Dua Tanda Ini.
Penerima KJP Plus Tahap 2 Wajib Tahu, Bantuan Dipastikan Cair ke Rekening Jika Terdapat Dua Tanda Ini. /Tangkapan layar Instagram/@disdikdki//

Maka diprediksi kemungkinan besar untuk tahun 2021 ini tahapan pencairan KJP Plus tahap 2 juga akan cair pada tanggal 10 Desember 2021 ini.

Namun kemungkinan maju mundurnya tentunya menunggu informasi lanjut dan resmi dari UPT P4OP DKI Jakarta.

Berikut rincian uang KJP Plus Tahap 2 disalurkan kepada siswa setingkat SD, SMP, SMA/SMK dan Mahasiswa serta tambahan biaya SPP untuk sekolah swasta selama lima bulan dengan rincian berikut ini:

1. Siswa SD/MI dapat bantuan Rp250 ribu dan tambahan SPP untuk 5 bulan sebesar Rp130 ribu per bulan.

2. Siswa SMP/MTs/PKBM dapat bantuan RP300 ribu dan tambahan SPP untuk 5 bulan sebesar Rp130 ribu per bulan.

3. Siswa SMA/MA dapat bantuan Rp420 ribu dan tambahan SPP Rp170 ribu per bulan selama 5 bulan.

4. Siswa SMK dapat bantuan Rp450 ribu dan tambahan Rp240 ribu per bulan, selama 5 bulan.

5. Mahasiswa/i total bantuan Rp9.000.000 per semester.***

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah