Cara Daftar BLT UMKM PNM Mekar Tahap 3, Berikut Mencairkan BPUM Rp 1,2 Juta di BRI dan BNI Pakai KTP Gratis

- 7 Juni 2021, 15:15 WIB
Tidak punya rekening bisa dapat BLT UMKM, simak syarat dan cara pencairan BPUM UMKM Rp1,2 juta
Tidak punya rekening bisa dapat BLT UMKM, simak syarat dan cara pencairan BPUM UMKM Rp1,2 juta /instagram @bpumumkm/

 

SERANG NEWS – Segera daftar Banpres BPUM atau BLT UMKM tahap 2 karena batas pendaftaran hingga 28 Juni 2021.

Hanya dengan menggunakan NIK KTP Anda bisa mengakses Banpres BPUM atau BLT UMKM secara gratis. BLT UMKM disalurkan untuk pelaku UMKM yang terdampak Covid-19.

BLT UMKM atau biasa disebut BLT UMKM PNM Mekar sudah disalurkan hingga 9,8 juta UMKM. Silahkan mendaftar untuk mendapatkan BLT UMKM PNM Mekar sebesar Rp 1,2 juta. BLT UMKM PNM Mekar disalurkan melalui BRI, BNI dan PT Pos Indonesia.

PNM atau PT Permodalan Nasional Madani merupakan BUMN keuangan yang selama ini fokus menyalurkan bantuan modal kepada pelaku usaha mikro dengan bunga rendah.

Berbeda dengan BPUM, BLT UMKM PNM Mekaar menggandeng BNI sebagai mitra pembayaran lewat situs banpresbpum.id. Sementara BPUM dapat dicek lewat eform.bri.co.id/bpum.

Kementerian Koperasi dan UKM membuka peluang untuk memperpanjang program Banpres BPUM hingga 2022. Sejauh ini, baru 3 juta UMKM yang diusulkan untuk bisa mendaftar BPUM. Jika ditotal aka nada 12,8 juta UMKM yang memperoleh BLT PNM Mekar.

Namun meski begitu, usulan tersebut sedang menunggu persetujuan dari Kementerian Keuangan. Apalagi setelah pencairan BLT PNM Mekar tahap 2 dianggap selesai. Kemenkop UKM kembali membuka pendaftaran untuk tahap 3.

Baca Juga: Cara Daftar BLT UMKM PNM Mekar Tahap 3, Simak Syarat dapat Banpres BPUM Periode Juni Gratis Pakai KTP

Syarat mendaftar BLT UMKM PNM Mekar, berikut tahapan cara mendaftar BLM UMKM PNM Mekar tahap  tahap 2.

1. Siapkan dokumen berupa:

  • Fotokopi KTP,
  • Fotokopi KK,
  • Fotokopi NIB atau SKU dari Kepala Desa atau Kelurahan.

2. Lengkapi isian formulir. Setiap pengusulan baru wajib isi formulir dengan daftar informasi berikut:

  • NIK sesuai KTP
  • Nomor KK
  • Nama lengkap sesuai e-KTP
  • Tanggal lahir
  • Jenis kelamin
  • Alamat sesuai KTP, NIB, atau SKU dari kepala desa/kelurahan
  • Bidang Usaha
  • Nomor HP usaha.

3. Penyerahan dokumen

Khusus untuk pendaftar BLT UMKM PNM Mekar yang dinyatakan sudah lengkap bisa mengajukan diri sebagai pemohon BLT UMKM PNM Mekar melalui kantor dinas atau koperasi di wilayah setempat untuk kemudian diusulkan.

Pemerintah mengeluarkan aturan satu pintu saat mendaftar BLT UMKM PNM Mekar. Khusus untuk nasabah PNM Mekar, pendaftaran bisa diajukan secara bersama-sama melalui lembaga koperasi.

Pendaftar BLT UMKM PNM Mekar tahap 2 juga bisa mendaftar Banpres BPUM tahap 2 secara online.

Baca Juga: Kapan Pencairan KJP Plus Bulan Juni 2021 Tahap 1? Begini penjelasan dari Pemprov DKI Jakarta

Bagaimana cara mandapatkan bantuan BLT UMKM PNM Mekar?

Berikut syarat yang wajib dipenuhi oleh pendaftar PNM Mekar

  • WNI, dibuktikan dengan NIK KTP Merupakan nasabah aktif PNM Mekar
  • Memiliki usaha mikro
  • Bukan PNS/TNI/Polri
  • Tidak terdaftar sebagai penerima Bansos tunai Kemensos di DTKS.

Baca Juga: Cara Daftar Banpres BPUM Rp 1,2 Juta Gratis Pakai KTP Tahap 3, Simak Mencairkan BLT UMKM PNM Mekar Tahap 2

Berikut cara untuk mengecek daftar penerima BLT PNM Mekaar:

  • Akses situs laman banpresbpum.id dan bri.co.id/bpum.
  • Kemudian isi NIK KTP dan KK pribadi pada kolom yang tersedia.
  • Masukan kode yang tersedia
  • Klik cari.

Tungu berberapa saat kemudian karena akan muncul notifikasi pemberitahuan apakah Anda terdaftar atau tidak sebagai penerima BLT UMKM PNM 2021.

Baca Juga: BLT UMKM PNM Mekar Tahap 2 Cair di BNI, Simak Cara Daftar BPUM Tahap 3 dan Bantuan Modal Bisnis Wirausaha 2021

Baca Juga: Daftar Ini Tak Masuk Kategori Penerima BLT UMKM, Cek Penerima di eform.bri.co.id/bpum

Sebagai informasi, BLT UMKM PNM Mekar periode Juni 2021 disalurkan untuk UMKM yang belum mendaftar program Banpres BPUM.

Kedua, BLT UMKM PNM Mekar disalurkan untuk pelaku UMKM yang sudah mendaftar namun belum menerima bantuan, dan terakhir BLT UMKM PNM Mekar disalurkan untuk UMKM yang sudah menerima BLT UMKM Rp 2,4 juta dan akan kembali dapat para periode Juni sebesar Rp 1,2 juta. ***

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah