Dalam Empat Tahun, Pemerintah Targetkan Rehabilitasi Mangrove Seluas 600.000 Hektare

- 11 November 2020, 08:22 WIB
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan /Intagram @luhut.pandjaitan/

Rehabilitasi itu akan menggunakan berbagai sumber pendanaan, yang meliputi peningkatan alokasi APBN melalui bantuan pendanaan dari Bank Dunia, dukungan mitra strategis seperti pemerintah Uni Emirat Arab (UEA) dan Jerman, serta pemanfaatan dana tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) dan program Green Port pada BUMN.

"Semua harus terintegrasi, supaya bergerak bersama semuanya. Kita akan pantau terus, dan saya harap satu minggu ke depan bisa terlihat perkembangannya," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah