Hari Ini Setahun Pesawat Sriwijaya Air SJ182 Jakarta-Pontianak Jatuh di Kepulauan Seribu, 62 Orang Meninggal

- 9 Januari 2022, 12:04 WIB
Ilustrasi pesawat Sriwijaya Air. Pesawat Sriwijaya Air SJ182 jatuh di Kepulauan Seribu pada 9 Januari 2021.
Ilustrasi pesawat Sriwijaya Air. Pesawat Sriwijaya Air SJ182 jatuh di Kepulauan Seribu pada 9 Januari 2021. /PMJ News

SERANG NEWS – Hari ini setahun pesawat Sriwijaya Air SJ182 Jakarta-Pontianak Jatuh di Kepulauan Seribu, 62 Orang Meninggal

Pesawat Sriwijaya Air SJ182 Rute Jakarta-Pontianak Jatuh di Kepulauan Seribu.

Dalam musibah kecelakaan pesawat Sriwijaya Air SJ182 rute Jakarta-Pontianak Jatuh di Kepulauan Seribu menyebabkan 62 orang meninggal dunia.

Sebelum dinyatakan jatuh, pesawat Sriwijaya Air SJ182 dengan nomor penerbangan SJ-182 itu dinyatakan hilang setelah lepas landas dari Bandara Soekarno-Hatta.

Dari laporan yang diterima pesawat Sriwijaya Air SJ182 mengangkut 62 orang penumpang yang terdiri dari 12 kru pesawat, 40 penumpang dewasa, 7 orang anak dan 3 bayi.

Hari ini 9 Januari 2022 bertempatan dengan satu tahun peringatan pesawat Sriwijaya Air SJ182 jatuh.

Tak ada satu pun penumpang yang selamat yang dalam kecelakaan tragis ini.

Berikut kronologi tragedi kecelakaan pesawat Sriwijaya SJ-182, yang terjadi tepat satu tahun lalu, dirangkum dari pemberitaan SerangNews.com

Baca Juga: Rumah Korban Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 Dibobol Maling, Pelaku Curi Barang Ini

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah