Buruan Cek Rekening! Tiga Bantuan BLT Cair di Bulan Februari, Pastikan Dapat BST dan PKH Bansos Kemensos

- 14 Februari 2021, 10:01 WIB
Tiga bantuan sosial itu akan dicairkan pada bulan Februari 2021 ini. Petugas melayani warga penerima Bantuan Sosial Tunai (BST) di Lapangan Pacar Keling, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (9/1/2021) . Foto: ANTARA FOTO/Didik Suhartono
Tiga bantuan sosial itu akan dicairkan pada bulan Februari 2021 ini. Petugas melayani warga penerima Bantuan Sosial Tunai (BST) di Lapangan Pacar Keling, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (9/1/2021) . Foto: ANTARA FOTO/Didik Suhartono /

Berbeda dari bantuan PKH dan BST, bantuan kartu sembako ini disalurkan dalam bentun bantuan pangan tunai dengan total bantuan sebesar Rp200 ribu per bulan per keluarga.

Baca Juga: Ramalan Shio Minggu, 14 Februari 2021; Shio Harimau dan Naga Rencanakan Liburan dan Raih Optimisme

Bantuan kartu sembako ini disalurkan setiap bulan dari Janurari hingga Desember 2021. Itu artinya bulan Februari akan ada lagi pencairan BNPT.

Kartu sembako ini nantinya dapat dibelanjakan di e-warung setempat atau tempat-tempat penjualan makanan untuk bahan pokok, karbohidrat, protein hewani, protein nabati dan sumber vitamin serta mineral.

Baca Juga: JK Sindir Jokowi soal ‘Bagaimana Kritik Tidak Ditangkap Polisi?' Fadjroel Rachman Angkat Bicara

Bantuan sosial dari Kemensos diharapkan bisa mengurangi beban masyarakat yang kesulitan akibat pandemi covid-19 dan penerapan kebijakan pembatasan sosial oleh Pemerintah. ***

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah