Bupati Sragen Disuntik Vaksin Covid-19, Ganjar Pranowo: Lho Tembus Baju?

- 25 Januari 2021, 20:26 WIB
 Bupati Sragen, Kusnidar Untung Yuni saat disuntik vaksin Covid-19.
Bupati Sragen, Kusnidar Untung Yuni saat disuntik vaksin Covid-19. /Twitter @ganjarpranowo/

SERANG NEWS - Bupati Sragen, Kusdinar Untung Yuni menerima vaksinasi tahap pertama di Gedung RSUD dr Soehadi Prijonegoro, Sragen.

Uniknya, orang nomor satu di Sragen, Jawa Tengah itu disuntik vaksin Covid-19 dengan memakai kemeja lengan panjang.

Seperti yang terlihat di unggahan akun twitter Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo @ganjarpranowo pada Senin, 25 Januari 2021.

Baca Juga: Dapat Kuota Vaksin? Penerima Cukup via WA Registrasi Ulang Agar Segera Disuntik

Baca Juga: Pengakuan Unik Gubernur Jateng Usai Suntik Vaksin Covid-19, Ganjar Pranowo: Saya Lapar

Dalam cuitannya itu, Ganjar mempertanyakan apakah Bupati Sragen, Kusdinar Untung Yuni Sukowati, bisa disuntik vaksin Covid-19 dengan baju lengan panjang.

“Bupati Sragen Divaksin. Lho tembus baju?” tulis Ganjar dikuti SerangNews dari akun twitternya.

Sontak hal itu membuat wargaet ikut bertanya-tanya.

“Aku zoom berkali-kali, mencoba positif thingking,” tulis akun @WhisnuAg.

Halaman:

Editor: Ken Supriyono

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x