7 Makanan Khas dari Banten yang Dikenal Enak untuk Dimakan, Nomor 2 Paling Populer

- 12 Mei 2022, 12:52 WIB
7 Makanan Khas dari Banten yang Dikenal Enak untuk Dimakan, Nomor 2 Paling Populer
7 Makanan Khas dari Banten yang Dikenal Enak untuk Dimakan, Nomor 2 Paling Populer /Ken Supriyono/SerangNews.com

SERANG NEWS – Inilah tujuh makanan khas dari Banten yang terkenal akan kenikmatannya.

Banten merupakan salah satu provinsi di Indonesia, yang memiliki budaya dan kuliner yang beragam.

Beberapa kesenian dari Banten seringkali dihadirkan dalam event-event besar pemerintahan, misalnya seperti Rampak Bedug.

Nah kuliner di Banten juga sangat beragam, mulai dari yang memiliki cita rasa gurih hingga yang bercita rasa manis.

Tidak lengkap rasanya jika mengunjungi Banten tanpa mencicipi ketujuh makanan khas dari banten ini.

Salah satu dari ketujuh makanan ini adalah sate bandeng. Sate bandeng dapat dijadikan buah tangan ketika kamu sedang mengunjungi Banten.

Makanan khas dari Banten ini sangat unik, karena disajikan tanpa ada duri di dalamnya, dan juga memiliki cita rasa yang gurih.

Ada dua varian rasa, yaitu original dan pedas. Lalu apa saja makanan yang lainnya, mari simak ulasannya di bawah ini.

Berikut ini SerangNews.Com bagikan tujuh makanan khas dari Banten yang terkenal akan kenikmatanya.

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x