Update Terbaru, Berikut Jaringan Resmi Frekuensi TV Indosiar, SCTV, Trans 7, RCTI dan TV Swasta Lain di 2021

- 7 Februari 2021, 21:48 WIB
Pemerintah sendiri mulai melakukan migrasi TV dari TV analog ke tv digital atau disebut Analog Switch Off (ASO).
Pemerintah sendiri mulai melakukan migrasi TV dari TV analog ke tv digital atau disebut Analog Switch Off (ASO). /Pixabay/WikiImages

Baik untuk keperluan distribusi siaran melalui digital terestrial (DVB-T2) di luar Jabodetabek maupun secara direct to home (DTH) untuk pemirsa yang menggunakan receiver dengan antena parabola jaring (C Band).

Transponder atau transmitter responder sendiri merupakan sebuah perangkat otomatis yang memperkuat, menerima serta mengirimkan sinyal pada frekuensi tertentu.

Berikut ini detail parameter transponder frekuensi satelit Telkom 4:

Baca Juga: Ingatkan Proxy War, Rano Alfath Ajak Ulama dan Santri di Banten Tangkal Radikalisme dan Perkuat Pancasila

Baca Juga: Kembali Terjerat Kasus Narkoba, Ridho Rhoma Ditangkap Polisi

RCTI : Frekuensi 4034 Mhz H 16600

ANTV : Frekuensi 3850 Mhz H 6000

Trans7 : Frekuensi SD 3864 Mhz, Frekuensi HD 3886 Mhz, H 3200

TVOne : Frekuensi SD 4174 Mhz, Frekuensi HD 3720 Mhz, H 6000 : 32727

Trans TV : Frekuensi 3890 Mhz, H 6000

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x