Apa Penyebab Jaringan Internet Tri Hilang, Begini Cara Mudah Mengatasi Gangguan Sinyal Tri di HP Android

- 28 Juni 2022, 11:36 WIB
Apa Penyebab Jaringan Internet Tri Hilang, Begini Cara Mudah Mengatasi Gangguan Sinyal Tri di HP Android.
Apa Penyebab Jaringan Internet Tri Hilang, Begini Cara Mudah Mengatasi Gangguan Sinyal Tri di HP Android. /Twitter/@3CareIndonesia/

Tri Jadi Trending Hari Ini, Ada Apa dengan Jaringan 3? Apakah Sedang Gangguan dan Kapan Normal Kembali.
Tri Jadi Trending Hari Ini, Ada Apa dengan Jaringan 3? Apakah Sedang Gangguan dan Kapan Normal Kembali.

Berikut cara untuk memperbaiki jaringan Tri yang hilang agar dapat digunakan kembali sebagai dikutip SerangNews.com dari @sweetseason:

Pertama, Masuk ke Pengaturan karu sim

Kedua, Ubah jaringan ke hanya 2G

Ketiga, ubah lagi ke hanya 3G

Keempat, kembalikan lagi ke LTE/3G/2G.

Ketika perpindahan jaringan ini tunggu benerapa detik atau menit

Jika cara di atas tidak bisa, dapat menggunakan cara lain, yaitu:

Pertama, ketika sudah diganti menjadi jaringan 2G atau 3G, gunakan untuk mengakses intermet terlebih dahulu.

Kemudian setelah satu menit cukup, baru kembalikan akses jaringan ke 4G. Niscaya jaringan Tri dapat digunakan kembali.***

Halaman:

Editor: Ken Supriyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah