Emak-emak Auto Histeris, Ini Dia Update Harga Minyak Goreng Terbaru, Hampir Capai Rp50 Ribu

- 17 Maret 2022, 15:19 WIB
Presiden Jokowi memperlihatkan contoh minyak goreng saat membahas masalah tersebut saat rapat terbatas dengan para menterinya
Presiden Jokowi memperlihatkan contoh minyak goreng saat membahas masalah tersebut saat rapat terbatas dengan para menterinya /BIRO PERS ISTANA

SERANG NEWS - Emak-emak auto histeris melihat harga minyak goreng pasca dicabut subsidinya.

Saat ini, tidak ada harga eceran tertinggi minyak goreng kemasan.

Harga minyak goreng akan telah dilepas dengan kondisi pasar.

Hal tersebut telah disampaikan oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartanto.

Baca Juga: Harga Minyak Goreng Hampir Mencapai Rp50 Ribu Per Dua Liter Usai Subsidi Dicabut

"Harga kemasan lain ini tentu akan menyesuaiakann daripada keekonomian sehingga kita berharap dengan nilai tersebut minyak sawit akan tersedia di pasar modern dan tradisional," ujarnya saat konferensi pers secara virtual pada Selasa 15 Maret 2022.

Dengan begitu, harga minyak goreng otomatis melambung dari harga sebelumnya.

Sebelum harga eceran tertinggi dicabut, harga minyak goreng kemasan paling mahal dipatok dengan harga Rp14.000 per liter.

Baca Juga: Harga Minyak Goreng Naik, Cek Udpate Harga Sembako di Pasar Tradisional dan Modern Hari Ini

Sedangkan untuk minyak goreng curah, pemerintah masih menentukan harga eceran tertinggi.

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x