Cara Dapat Bansos Kemensos dan Cara Cek Penerima BST Rp 300 Ribu via cekbansos.kemensos.go.id

- 14 Juli 2021, 19:07 WIB
Cara Dapat Bansos Kemensos dan Cara Cek Penerima BST Rp 300 Ribu via cekbansos.kemensos.go.id.
Cara Dapat Bansos Kemensos dan Cara Cek Penerima BST Rp 300 Ribu via cekbansos.kemensos.go.id. /bi.go.id/

SERANG NEWS - Masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19, banyak yang berharap mendapatkan bantuan sosial tunai (BST) Rp 300 Ribu.

Berikut cara dapat bansos dari Kemensos dan cara cek penerima BST Rp 300 Ribu via link cekbansos.kemensos.go.id.

Untuk mendapatkan bansos dari Kemensos ini caranya sangat mudah, masyarakat cukup terdata di DTKS agar terdaftar sebagai penerima BST Rp 300 Ribu.

Selain itu ada beberapa syarat yang harus dipenuhi untuk masyarakat agar bisa mendapatkan BST Rp 300 Ribu.

Baca Juga: Alhamdulillah, BST Rp600 Ribu PPKM Darurat Sudah Disalurkan, Cek Penerima di Sini

Syarat Penerima BST Rp 300 ribu

Adapun syarat penerima Bansos Tunai Rp 300 ribu Juli 2021 ini adalah sebagai berikut:

1. Merupakan warga miskin dan tidak mampu

2. Kehilangan mata pencaharian akibat pandemi Covid-19

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x