Login cekbansos.kemensos.go.id, Cek Nama Penerima PKH dan Bansos Tunai BST Rp600 Hasil Pembaruan

- 13 Juli 2021, 13:19 WIB
Ilustrasi bansos dari Kemensos.
Ilustrasi bansos dari Kemensos. /ANTARA FOTO-Wahyu Putro A/.*/ANTARA FOTO-Wahyu Putro A

Sementara itu, Mensos Tri Rismaharini mengatakan, bagi 10 juta penerima BST dan PKH akan ditambah dengan beras 10 kilogram.

"BST dan PKH disalurkan masing-masing bagi 10 juta penerima plus menerima beras sebanyak 10 kg," kata Risma dikutip dari laman Kemensos pada Sabtu 10 Juli 2021.

Baca Juga: Login jpsbms.banyumaskab.go.id, Daftar Bantuan PPKM Darurat Warga Banyumas

Penyaluran bansos BST melalui PT Pos Indonesia, PKH akan disalurkan melalui Himpunan Bank-bank Negara (Himbara), serta beras melalui Perum Bulog.

"Penyaluran sudah dimulai sejak pekan lalu secara bertahap usai dilakukan pembaruan DTKS," ucapnya.

Mensos mengatakan, pembaruan data penerima BST di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) sudah selesai sejak akhir pekan lalu dan siap digunakan dalam penyaluran.

Baca Juga: BPUM Segera Dibayarkan Kepada 3 Juta Penerima, Begini Cara Cek Penerimanya

Untuk mengecek daftar nama penerima BST, PKH hasil pembaruan bisa ikuti langkah di bawah ini:

- Login ke website https://cekbansos.kemensos.go.id/

- Pilih Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan dan Desa sesuai alamat di eKTP.

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: setkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah