Berbeda dengan Seleksi CPNS, Alur Seleksi PPPK 2021 Tanpa SKD dan SKB, Berikut Bocoran Materinya

- 14 Juni 2021, 16:56 WIB
Ilustrasi PPPK 2021.
Ilustrasi PPPK 2021. /Instagram.com/@bkngoidofficial

2. Kompetensi manajerial

Materi mencakup pengetahuan, keterampilan dan sikap atau perilaku dalam berorganisasi yang dapat diamati, diukur dan dikembangkan terkait dengan:

Baca Juga: Bocoran Soal CPNS 2021, Simak Jadwal dan Aturan Cara Berpakaian CPNS 2021

- Integritas
- Kerjasama
- Komunikasi
- Orientasi pada hasil
- Pelayanan publik
- Pengembangan diri dan orang lain
- Mengelola perubahan dan
- Pengambilan keputusan

3. Kompetensi sosio kultural

Materi mencakup pengetahuan, keterampilan dan sikap atau perilaku dalam berinteraksi dengan masyarakat majemuk dalam hal agama, suku dan budaya, perilaku, wawasan kebangsaan.

Baca Juga: Sertifikat SKD Bisa Diunduh Jelang Pembukaan Pendaftaran CPNS dan PPPK, Cek Di Sini

Kemidian etika, nilai-nilai, moral, emosi dan prinsip dalam peran pemangku jabatan sebagai perekat bangsa terkait dengan:

- Kepekaan terhadap perbedaan budaya
- Kemampuan berhubungan sosial
- Kepekaan terhadap konflik
- Pengendalian diri, dan
- Empati

Demikian perbedaan alur seleksi CPNS dan PPPK 2021 serta bocoran materinya.***

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah