Syarat Terima BLT Dana Desa Juni 2021, Cek Penerima Bantuan Rp300 Ribu di sid.kemendesa.go.id

- 11 Juni 2021, 08:56 WIB
BLT Dana Desa
BLT Dana Desa /Tangkap layar/Instagram @kemendespdtt

SERANG NEWS - Cek penerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa di sid.kemendesa.go.id.

BLT Dana Desa adalah bantuan dari pemerintah melalui desa untuk warga desa yang masuk dalam kategori miskin.

BLT Dana Desa bertujuan mengurangi dampak dari pandemi Covid-19.

Baca Juga: BLT Dana Desa Tahap 3 Bisa Disalurkan Bulan Juni 2021. Cek sid.kemendesa.go.id

BLT Dana Desa akan terus disalurkan kepada warga hingga Desember 2021.

Kasubdit Dana Desa Kementerian Keuangan Jamiat Aries Calfat mengatakan, BLT Dana Desa yang disalurkan ke Rekening Kas Daerah baru mencapai Rp2,7 triliun atau 18,73 persen dari target penyaluran sebanyak Rp14,4 triliun pada enam bulan pertama.

"Di bulan Juni kita sudah bisa menyalurkan dana desa tahap III tapi kenyataannya masih ada 25-30 persen desa belum menyalurkan tahap I maupun II," ucapnya pada Kamis 10 Juni 2021.

Baca Juga: BPUM Tahap 2 Masih Persiapan, Cek Penerima di eform.bri.co.id atau banpresbpum.id

Syarat atau kriteria untuk bisa mendapatkan BLT Dana Desa yaitu:

1. Keluarga miskin atau tidak mampu yang berdomisili di Desa.

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah