Jika Ada ASN Mudik, Menpan RB Minta Masyarakat Lapor

- 4 Mei 2021, 14:03 WIB
Menteri PANRB Tjahjo Kumolo menegaskan ASN dilarang Mudik dan Minta Pembina Kepegawaian Tindak ASN yang Langgar Larangan Mudik
Menteri PANRB Tjahjo Kumolo menegaskan ASN dilarang Mudik dan Minta Pembina Kepegawaian Tindak ASN yang Langgar Larangan Mudik /Humasn KemenpanRB

Selain menjadi contoh bagi masyarakat luas, hak itu juga merupakan upaya untuk melindungi diri dan sanak saudara dari potensi penyebaran Covid-19.

Baca Juga: Viral, Duta Sheila On 7 Nyanyi di Resepsi Pernikahan, Netizen Kagum

"Mari kita lindungi diri kita sendiri, keluarga, dan orang-orang sekitar kita. Tidak mudik adalah bentuk rasa cinta, melindungi dan bertanggung jawab pada keluarga,” ujarnya.**"

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: menpan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah