Cara Daftar Kartu Pra Kerja Gelombang 12, ini Syarat & Besaran Insentif Bagi Penerimanya

- 5 Januari 2021, 17:22 WIB
Kartu Pra Kerja
Kartu Pra Kerja /Ringtimes Bali/

SERANG NEWS - Kabar baik bagi anda yang membutuhkan pekerjaan. Pasalnya Kartu Prakerja Gelombang 12 akan kembali dibuka apda 2021.

Untuk anda yang akan mendapatkannya, simak syarat yang harus disiapkan untuk mendapatkan Kartu Prakerja gelombang 12 ini. Kemudian login melalui website www.prakerja.go.id.

Guna merealisasikan program tersebut, pemerintah sudah menyiapkan anggaran sebesar Rp10 Triliun untuk Kartu Prakerja tahun 2021.

Baca Juga: Catat, Bank BRI Salurkan BUPM UMKM Rp2,4 Juta hingga 31 Januari 2021

Peserta yang lolos akan mendapatkan insentif senilai Rp600 ribu dalam 4 kali pencairan. Sehingga total insentif yang akan didapat peserta Kartu Prakerja senilai Rp2,4 juta.

Di tahun ini, pemerintah lewat Program Kartu Prakerja, telah menyiapkan tujuh platform digital dengan total 150 lembaga pelatihan, 1.600 pelatihan online tergabung di dalamnya.

Agar dapat lolos program Kartu Prakerja simak kriteria persyaratan yang telah ditetapkan oleh pihak manajemen Kartu Prakerja.

Baca Juga: Cara Daftar BLT Banpres UMKM Senilai Rp2,4 Juta, ini Syarat dan Dokumen yang Perlu Dipersiapkan

Sebelum daftar Kartu Prakerja gelombang 12, pastikan kamu:

Halaman:

Editor: Ken Supriyono

Sumber: www.prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x