Gunung Ili Lewotolok Kembali Erupsi, 7.968 Jiwa Mengungsi

- 3 Desember 2020, 17:00 WIB
Gunung Ili Lewotolok yang berada di Kabupaten Lembata, Provinsi NTT masih terjadi erupsi pada dini hari 3 Desember 2020.
Gunung Ili Lewotolok yang berada di Kabupaten Lembata, Provinsi NTT masih terjadi erupsi pada dini hari 3 Desember 2020. / Instagram.com/@pusdalopsprovntt/

BNPB juga memberikan bantuan dana siap pakai sebesar Rp1 miliar untuk penanganan darurat. Selain dana, BNPB menyediakan tenda pengungsi 5 unit, fleksibel tank 2 unit, family kits 2.000 paket, sandang 200 paket, perlengkapan bayi 500 paket, tambahan gizi 1.200 paket.

Tambahan lauk 1.200 lauk, makanan siap saji 1.200 paket, masker kain 200 lembar, matras 4.009 lembar dan selimut 5.500 lembar. 

Dalam memudahkan dan mengefektifkan distribusi bantuan logistik tersebut, BNPB menggerakkan helikoptek Chinook dari Kota Kupang menuju Lembata.***

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: BNPB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x