Selain Kevin Sanjaya, Mohamad Ahsan juga Absen di Simulasi Pertandingan Piala Sudirman dan Thomas Cup

- 6 September 2021, 22:13 WIB
Ganda putra Indonesia Mohamad Ahsan/Hendra Setiawan dan Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya.
Ganda putra Indonesia Mohamad Ahsan/Hendra Setiawan dan Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya. /Instagram @king.cayra/

Baca Juga: Jadwal Piala Sudirman 2021, ROC Jadi Lawan Perdana Tim Merah Putih

Tim Garuda: Rinov Rivaldy/Pitha H. Mentari, Apriyani Rahayu/Febbry Valencia D.G, Marcus F. Gideon/Pramudya Kusumawardana, Chico Aura D. Wardoyo, dan Ester Nurumi T. Wardoyo.

Tim Rajawali: Zachariah J. Sumanti/Hediana Julimarbela, Amalia C. Pratiwi/Febriana D. Kusuma, Hendra Setiawan/M. Reza Pahlevi Isfahani, Christian Adinata, dan Saifi R. Nurhidayah

Tim Harimau: Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, Ribka Sugiarto/Siti Fadia S. Ramadhanti, Fajar Alvian/M. Rian Ardianto, Jonatan Christie, Putri Kusuma Wardani.

Baca Juga: Profil Dick Sudirman, Legenda Bulutangkis Indonesia yang Namanya Diabadikan sebagai Piala Sudirman

Tim Banteng: Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja, Nita Violina Marwh/Putri Syaikah, Daniel Marthin/Leo Rolly Carnando, Shesaar Hiren Rhustavito, dan Stepanie Widjaja.

Pertandingan simulasi tersebut akan dilangsungkan pada Selasa-Rabu 7-8 September 2021 dan disiarkan live Kompas TV dan live sreaming YouTube Badminton Indonesia mulai pukul 13.00 WIB.

Skema pertandingan simulasi Piala Sudirman, Thomas Cup dan Uber Cup akan mempertemukan tim Garuda vs Rajawali dan tim Harimau vs Banteng.***

Halaman:

Editor: Ken Supriyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah