Lionel Messi cs Pesta Gol ke Gawang Athletic Bilbao, Barcelona Juara Piala Raja ‘Copa del Rey’

- 18 April 2021, 05:51 WIB
Lionel Messi mengangkat tropi Piala Copa del Rey dalam laga final melawan Athletic Bilbao.
Lionel Messi mengangkat tropi Piala Copa del Rey dalam laga final melawan Athletic Bilbao. /Instagram.com/fcbarcelona/

Baca Juga: Doa Niat Puasa Ramadhan 2021 Lengkap Bacaan Arab dan Terjemahan Indonesia

Baca Juga: HIKMAH RAMADHAN 6: Syarat Ilmu Bermanfaat dan Ciri Manusia Bahagia di Nashoihul Ibad Syekh Nawawi Al Bantani

Pemain asal Prancis ini mencetak gol setelah menerima umpan dari Frenkie De Jong pada menit ke-60. Gol pembuka ini membuat permainan Athletic Bilbao semakin terbuka.

Kesempatan itu dimanfaatkan Barcelona. Tiga menit berselang dari gol pertama, giliran De Jong memampangkan namanya di papan skor.

Menerima umpan Jordi Alba, pemain asal Belanda ini mengkonversinya menjadi gol kedua bagi skuad Catalans.

Gol kembali tercipta lima menit berselang. U Simon harus memungut bola untuk ketiga kalinya setelah Lione Messi menyeploskan bola.

Baca Juga: Bela Pembatasan Warung Makan saat Ramadhan, HMI Serang Sebut Jubir Kemenag Genit Toleransi dan Asal Bicara

Baca Juga: Disiarkan Live Trans7, Ini Jadwal Lengkap dan Akses Live Streaming MotoGP 2021

Sang kapten itu dengan gemilang berlari untuk menyambut umpan De Jong dari daerah pertahanan sendiri. Aksi itu diakhiri dengan gol indah.

Bintang asal Argentina ini kembali mencetak gol kedua empat menit sesudahnya. Gol itu sekaligus menjadi penutup pesta gol di laga final Copa del Rey 2021.

Halaman:

Editor: Ken Supriyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah