Resep dan Cara Membuat Sambal Kandas Sarai, Sambal Khas Suku Dayak yang Unik

- 10 Mei 2022, 18:15 WIB
Resep Membuat Sambal Kandas Sarai, Sambal Khas Suku Dayak yang Unik
Resep Membuat Sambal Kandas Sarai, Sambal Khas Suku Dayak yang Unik /Pixabay/wonderfulbali-Robert Lens

· 10 batang serai

· 3 siung bawang merah

· 1 siung bawang putih

· 10 buah Cabai rawit

· Terasi bakar secukupnya

· Garam dan penyedap rasa secukupnya

Cara membuat Sambal Kandas Sarai adalah sebagai berikut:

1. Bakar atau goreng ikan yang telah dibersihkan, kemudian sisihkan.

2. Kemudian iris 3 bawang merah dan 1 bawang putih, kemudian sisihkan. Selanjutnya potong 10 batang serai tipis-tipis dan sisihkan.

Baca Juga: Resep Membuat Naniura, Makanan Khas Batak yang Unik dan Juga Nikmat Untuk Dicicipi

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x