Toefl Jadi Syarat CPNS 2021 di Lembaga Kementerian, Ini Ambang Batas Skor Minimal Agar Lolos

- 9 Juni 2021, 14:58 WIB
ilustrasi Seleksi CPNS
ilustrasi Seleksi CPNS /Kabar Banten

BKN

Skor Toefl minimal 450 untuk seleksi CPNS 2021

Kantor Arsip Nasional Republik Indonesia

Skor Toefl minimal 450 untuk seleksi CPNS 2021

Baca Juga: Presiden Prancis Ditampar Warganya, Dua Orang Ditahan, Berikut Kronologisnya

Selain sertifikat skor Toefl di atas, peserta CPNS 2021 juga akan diminta untuk mengerjakan 100 soal yang sudah dirancang oleh tim dari Kemendikbud tersebut.

Menilik pada tes CPNS 2019, peserta diminta mengerjakan soal tes secara online melalui sistem computer assisted test (CAT). SKD terdiri dari 100 butir soal dengan rincian TWK 30 soal, TKP 35 soal dan TIU 35 soal.

Berdasarkan ketentuan dalam Permenpan-RB Nomor 24 tahun 2019 tentang ambang batas nilai SKD sebagai berikut:

  1. Passing grade Tes Wawasan Kebangsaan (TWK):65
  2. Passing grade Tes Intelegensia Umum (TIU):80
  3. Passing grade Tes Karakteristik Pribadi (TKP):126

Baca Juga: Cara Membuat Akun SSCN BKN Syarat CPNS 2021 Tanpa Ribet, Pakai KTP & KK Pribadi Secara Gratis

Segala informasi CPNS 2021 berikut jumlah formasi pendaftaran CPNS 2021 secara nasional hingga daerah bisa diakses melalui link sscasn.bkn.go.id.

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah