SK Kemenkumham Segera Terbit, Ketua DPD KNPI Banten Dwi Nopriadi Dorong 4 Kabupaten/Kota Laksanakan Musda

- 3 Agustus 2022, 01:06 WIB
SK Kemenkumham Segera Terbit, DPD KNPI Banten Dwi Noptiadi Dorong 4 Kabupaten/Kota Laksanakan Musda
SK Kemenkumham Segera Terbit, DPD KNPI Banten Dwi Noptiadi Dorong 4 Kabupaten/Kota Laksanakan Musda /Kiki/SerangNews. /

SERANG NEWS - KNPI Banten di bawah kepemimpinan Dwi Nopriadi Atma Wijaya akan gelar Musda di empat Kabupaten/Kota.

Musda di empat Kabupaten/Kota di Banten ini rencananya akan digelar pada bulan Agustus 2022.

Keempat kabupaten-kota itu, yakni Kabupaten Serang, Kota Serang, Kota Cilegon dan Kabupaten Pandeglang.

Keempat Caretaker KNPI di empat daerah tersebut menyatakan siap melaksanakan Musda di bulan ini. 

Baca Juga: Sekda Banten Al Muktabar Dilantik Jadi Pj Gubernur, Ini Sosok Kriteria Penggantinya Menurut KNPI Banten

Musda ini dilakukan Seiring dengan akan dikeluarkannya SK dari Kemenkumham.

Sekjen KNPI Banten Suparta Kurniawan memastikan bahwa Musda di empat kabupaten/kota akan terlaksana bulan ini.

"Musda kabupaten kota ditargetkan selesai bulan ini, karena diakhir Agustus ini kita sudah menjadwalkan agenda digelar Rakerda," kata Suparta.

Ketua KNPI Banten Dwi Nopriadi mengatakan meski sekarang ada 5 kubu di pusat namun dirinya optimis pihaknya yang akan diakui pemerintah. 

Halaman:

Editor: Kiki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x