Tanggapan Warganet Saat Ibunda Eril pulang Ke Indonesia Tinggalkan Eril di Sungai Aare Bern, Swiss

- 2 Juni 2022, 21:00 WIB
Pesan Haru Atalia untuk Eril saat Pamit Tinggalkan Swiss pulang ke Indonesia
Pesan Haru Atalia untuk Eril saat Pamit Tinggalkan Swiss pulang ke Indonesia /Instagram.co/@ataliapr

Postingan caption tersebut sekaligus di barengi poto tulisan tangan dirinya yang ia tulis di kertas kosong dengan menggunakan bahasa Inggris.

Sontak postingan tersebut langsung mengundang simpatik warganet yang juga ikut berduka cita atas musibah yang melanda keluarga kang Emil.

"Semoga Ibu atalia, pak emil, zara, & seluruh keluarga slalu dikuatkan yah bu dalam menghadapi takdir Allah swt ini. Doa kita semua untuk Eril, " Ujar akun twitter@bbunnggaa.

"bu.. Insya Allah doa Allah sampaikan pada ananda eril.. Semoga secepatnya ada kabar baik yg datang.. doa kami selalu menyertai untuk ananda eril bu.. tetap kuat & tegar ya bu, " Ungkap akun twitter@HertiOle. 

Baca Juga: Profil Nabila Ishma, Perempuan yang Disebut Pacar Eril Putra Ridwan Kamil Ternyata Bukan Orang Sembarangan

"Ya Allah, ikutan nyesek sebagai seorang ibu, kata2 yang ditulis bu Cinta bener2 tulus, indah sekaligus menyayat hati semoga Allah SWT memberikan ketabahan dan kekuatan buat ibu sekeluarga, dan Eril cepet ditemukan, " Kata akun twitter@astiaarrs.

"Ibu dan keluarga yg tabah yah bu, banyak yg sayang sama eril. insyaAllah kalau memang Allah ijinkan gak akan lama ibu dan keluarga akan bertemu lagi dengan eril. (gak kuat bacanya dijeda terus buat usap air mata), " Ujar akun twitter@diyahrahma98.

"Bu cinta, Pak Emil, Zara dan Keluarga, gak kebayang rasa perihnya. Gak kebayang juga apa yang nanti Allah balas atas ujian ini. Cinta orang tua seluas samudera, aku yakin sekali eril bisa merasakan itu dari kejauhan. Ya Allah, Sang Maha Penguasa Alam Semesta, "ungkap akun twitter@dellaedeee.

Demikian sebagian ungkapan netizen yang telah Serang News kutip mengenai postingan akun sosial media twitter Atalia Kamil yang mengatakan dirinya akan pulang ke Indonesia meninggalkan Sungai Aare, Bern Swiss. ***

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah