Penyaluran Insentif Kartu Prakerja Dijeda, Jangan Panik, Begini Penjelasannya

- 10 Desember 2021, 19:35 WIB
Penyaluran Insentif Kartu Prakerja Dijeda, Jangan Panik, Begini Penjelasannya
Penyaluran Insentif Kartu Prakerja Dijeda, Jangan Panik, Begini Penjelasannya /Tangkap layar/Instagram @prakerja.go.id

SERANG NEWS - Program Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahaan dan berupa bantuan biaya yang ditujukan untuk pencari kerja, pekerja yang terkena PHK.

Selain itu kartu pekerja juga berguna bagi mereka yang membutuhkan meningkatan kompetensi, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.

Program kartu prakerja didesain sebagai sebuah produk dan dikemas sedemikian rupa agar memberikan nilai bagi pengguna sekaligus memberikan nilai bagi sektor swasta.

Baca Juga: Penerima Kartu Prakerja Segera Isi Survei, Dapatkan Insentif Rp50 Ribu

Penerima bantuan kartu Prakerja, akan menjalani pelatihan. Penerima bebes memilih pelatihan sesuai kemampuaan atau passionnya yang sudah disediakan di dashbord Prakerja.

Setelah melakukan pelatihan, penerima bantuan akan menerima bantuan kartu Prakerja akan menerima insentif selama 4 bulan.

Diketahui Penerima bantuan kartu Prakerja akan menerima Insentif Rp600.000 tiap bulannya.

Baca Juga: Ini Target Kuota Penerima KLJ, KPDJ dan KAJ, Ditentukan di Musyawarah Kelurahan

Baru-baru ini penerima bantuan kartu Prakerja, mengeluhkan terkait insentif yang belum turun di bulan Desember.

Ternyata penyaluran insentif kartu Prakerja, sedang dijeda mulai dari 11 Desember 2021, sampai dengan 4 Januari 2022.

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x