Official Broadcats EUFA EURO atau Piala Eropa 2020, Ini Frekuensi RCTI, MNC TV dan INews Terbaru

- 3 Juni 2021, 19:49 WIB
Piala Eropa 2020.
Piala Eropa 2020. /

SERANG NEWS – Stasiun TV yang berada dalam naungan MNC Group resmi menjadi penyiar official broadcast UEFA EUROPA atau Piala Eropa 2020.

Agar dapat menyaksikan pertandingan EUFA EUROPA atau Piala Eropa 2020, jangan lupa untuk update frekuensi RCTI, MNC TV dan INews terbaru di Telkom 4 yang akan menyiarkan langsung perhelatan 4 tahunan ini.

Pertandingan akan disrakan melalui Soccer Chanel dan MNC Sport mulai 12 Juni hingga 12 Juli 2021.

Siaran akan menggunakan kualitas Standar Definition (SD) dan High Definition (HD).

Baca Juga: Frekuensi TV RCTI, MNC TV dan iNews yang Jadi Official Broadcast UEFA EURO 2020

MNC Group akan menyiarkan sebanyak 39 pertandingan. Termasuk laga puncak atau final yang dilangsungkan di Standion Wembley, Inggris.

Berikut daftar terbaru frekuensi di satelit Telkom 4 terbaru 2021:

RCTI : Frekuensi 4034 Mhz H 16600

Inews TV : Frekuensi 4034 Mhz, H 16600

Halaman:

Editor: Ken Supriyono

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x