Polisi Tangkap Yahya Waloni, Diduga Terkait Penistaan Agama

- 26 Agustus 2021, 20:40 WIB
Ustaz Yahya Waloni
Ustaz Yahya Waloni /foto: instagram.com/ceramah_ustadz_yahya_waloni/

Pelaporan tersebut tertuang dalam Laporan Polisi (LP) Nomor: LP/B/0287/IV/2021/BARESKRIM. Yahya Waloni dilaporkan dengan dugaan kebencian atau permusuhan individu dan/atau antargolongan (SARA) pada Selasa 27 April 2021 lalu.

Baca Juga: Ini Alasan Hakim Pengadilan Tipikor Ringankan Vonis Juliari Batubara yang Menderita Karena Sering Dihina

Yahya Waloni dilaporkan bersama pemilik akun YouTube Tri Datu. Keduanya disangkakan dengan UU Nomor 19 Tahun 2016 tentang Perubahan atas UU Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik Pasal 45 A juncto Pasal 28 Ayat (2) dan/atau Pasal 156a KUHP.***

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x