Link Streaming Olimpiade Tokyo 2020 di TVRI dan TV Online, Berikut Cara Nonton Pertandingan Atlet Indonesia

- 23 Juli 2021, 14:01 WIB
 Jam berapa pembukaan Olimpiade Tokyo 2021? Tunggu tayang live di TVRI, Jumat 23 Juli 2021 jam 18.00 WIB sore ini.
Jam berapa pembukaan Olimpiade Tokyo 2021? Tunggu tayang live di TVRI, Jumat 23 Juli 2021 jam 18.00 WIB sore ini. /

Tim Merah Putih Indonesia akan mengikuti delapan cabang olahraga yang diperlombakan dalam Olimpiade Tokyo 2020.

Kedelapan cabor Olimpiade Tokyo 2020 yang akan diikuti oleh para atlet Indonsia yaitu bulutangkis, angkat besi, atletik, menembak, panahan, dayung, selancar dan renang.

Sementara, cabang olahraga bulutangkis dan angkat besi masih menjadi cabang unggulan yang diharapkan bisa meraih banyak mendali emas Olimpiade Tokyo 2020.

Olimpiade Tokyo 2020 menjadi pesta olahraga yang digelar setiap empat tahun sekali. Sebelumnya, Olimpiade digelar di negara Brasil pada tahun 2016.

Baca Juga: Tutorial Cara Nonton Live Streaming Olimpiade Tokyo 2020, Praktis dan Mudah via HP atau PC

Dalam gelaran itu, Amerika Serikat keluar sebagai juara umum dengan meraih total 121 medali.

Sementara posisi dua atau runner up diraih oleh Inggris yang mengumpulkan total 67 medali. Yang terdiri dari 27 medali emas, 23 medali perak dan 17 medali perunggu. Di posisi tiga ditempati oleh Tiongkok.

Pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 disiarkan secara langsung melalui TVRI dan TV Online via video.com.

Berikut cara nonton Olimpiade Tokyo 2020 dengan akses link berikut ini.

Link live streaming Olimpiade Tokyo 2020 KLIK DI SINI

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x