Apa Penyebab WA Selalu terlihat Online Padahal Lagi Offline, Ternyata Ini Penyebabnya, Yuk Disimak

- 27 Agustus 2022, 20:05 WIB
Apa Penyebab WA Selalu terlihat Online Padahal Lagi Offline.
Apa Penyebab WA Selalu terlihat Online Padahal Lagi Offline. /UNSPLASH/@mourimoto

SERANG NEWS - Apa penyebab WA selalu terlihat online padahal lagi offline, ternyata ini penyebabnya, yuk disimak.

Akhir-akhir ini, netizen khususnya di Twitter digegerkan dengan aplikasi percakapan instan WA yang selalu terlihat online.

Mereka mengeluhkan WA selalu terlihat online padahal sedang tidak digunakan atau bahkan sudah keluar dari aplikasi tersebut.

Lalu apa sih penyebab WA selalu terlihat online meski kita sedang offline atau sudah keluar dari aplikasi itu. 

Baca Juga: Kenapa WA Selalu Online, Padahal Lagi Offline, Apa Penyebab dan Solusinya Berikut Ini Penjelasannya

Dirangkum dari berbagai sumber tenryata salah satu penyebab WA selalu terlihat online karena kita tidak meminimize aplikasi itu.

Sehingga akibatnya aplikasi yang populer di Indonesia dan Asia ini selalu terlihat online.

Untuk itu salah satu cara agar mengatasi permasalahan tersebut adalah dengan menonaktifkan background data.

Dengan aktifnya background data selain WA kamu yang selalu terlihat online juga sangat boros akan baterai dan paket data. 

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x