3 Wali yang Memakamkan Sunan Gunung Jati Sebelum Jasad Sucinya Dijemput Malaikat dan Dikunjungi Para Peziarah

- 20 Juni 2022, 14:31 WIB
3 Wali yang Memakamkan Sunan Gunung Jati Sebelum Dikunjungi Peziarah dan Jasad Sucinya Dijemput Para Malaikat
3 Wali yang Memakamkan Sunan Gunung Jati Sebelum Dikunjungi Peziarah dan Jasad Sucinya Dijemput Para Malaikat /Twitter @ganaislamika

Di Gunung Sembung Sunan Gunung Jati menyendiri dan hari-harinya dihabiskan untuk bertafakur.

Sebelum beliau wafat, Sunan Gunung Jati mengirimkan surat untuk anaknya Raden Sabakinkin yang menjadi Sultan di Banten.

Isinya memerintahkan agar Raden Sabakingkin memerintahkan anaknya yang bernama Kapil atau aulana Muhammad untuk melaksanakan ibadah haji.

Sunan Gunung Jati wafat di atas pembaringan dengan tikar yang terbuat dari daun Rundamala dan bantalnya dari Batu.

Baca Juga: Sejarah Asal Asul Kesultanan Banten dan Daftar Sultan Banten Pertama hingga Terakhir 

Pada saat meninggal, umur Sunan Gunung Jati mencapai 120 tahun.

Adapun yang terlibat dalam memakamkan jasad suci Sunan Gunung Jati  Sunan Kalijaga, Syekh Datul Kahfi dan Pangeran Makdum.

Dalam nashah Mertasinga juga terdapat hal-hal mistis tentang wafatnya Sunan Gunung Jati.

Hal tersebut dapatlah dimaklumi karena naskah Cirebon pada umumnya ditulis dengan tembang dan juga didalamnya memuat nilai nilai mistis. 

Nilai-nilai mistis dalam cerita tersebut yang terkandung dalam naskah Mertasinga diantaranya:

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri

Sumber: Portal Majalengka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah