Resep Membuat Donat yang Enak dan Gurih, Bisa Jadi Cemilan Tanpa Rugi dan Ribet

- 26 April 2022, 15:22 WIB
 Resep Membuat Donat yang Enak dan Gurih, Bisa Jadi Cemilan Tanpa Rugi dan Ribet
Resep Membuat Donat yang Enak dan Gurih, Bisa Jadi Cemilan Tanpa Rugi dan Ribet /Tangkap layar YouTube Asahid Tehyung

 

SERANG NEWS - Berikut resep dan cara membuat donat yang enak dan gurih. Cemilan ini bisa disajikan saat bersama keluarga dan mudah dibuat. 

Donat merupakan cemilan yang terbuat dari tepung terigu, telur, gula dan yang lainnya.

Biasanya dalam proses pembuatan donat, adonan donat akan diberi tambahan ragi, kemudian adonan akan melalui proses proofing.

Proofing sendiri merupakan proses reaksi dari fermentasi yang terjadi pada adonan yang telah tercampur dengan ragi. Agar adonan mengembang 2x lipat.

Nah pada resep kali ini, kita tidak akan menggunakan ragi, jadi tidak ada proses proofing pada pembuatnya.

Dikutip SerangNews dari kanal YouTube Asahid Tehyung, berikut ini resep dan cara membuat Donat tanpa proses proofing:

Baca Juga: Resep Membuat Es Gabus Pelangi, Jajanan Enak yang Mudah dan Praktis untuk Disajikan

Resep Donat

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri

Sumber: YouTube Asahid TehYung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x