Loker BUMN Terbaru Hari Ini, PT Sigma Caraka Posisi Pelatihan Manajemen, Ini Syarat dan Cara Melamar

- 17 Juli 2022, 00:23 WIB
Loker BUMN PT Sigma Caraka.
Loker BUMN PT Sigma Caraka. /Facebook PT Sigma Caraka. /

SERANG NEWS - Simak ini loker BUMN terbaru hari ini, PT Sigma Caraka, ini syarat dan cara melamar.

Loker dari PT Sigma Caraka ini tersedia untuk posisi yang strategis di perusahaan yakni Pelatihan Manajemen.

Untuk bisa melamar di loker PT Sigma Caraka ini pastikan usia dari para pencari kerja (pencaker) tidak lebih dari 25 tahun.

Loker dari anak perusahaan PT Telkom Indonesia ini terbuka bagi lulusan fresh graduate atau yang memiliki pengalaman. 

Baca Juga: Lowongan Kerja (loker) PT Indonesia Multi Colour Printing (IMCP) Banyak Posisi, Segera Cek Cara Daftar Disini

Tentang Perusahaan

PT. Sigma Caraka atau yang lebih dikenal dengan nama Telkom Sigma mulai berdiri sejak tahun 1987.

Telkom Sigma dibentuk oleh sekumpulan para profesional di bidang perbankan serta bidang teknologi informasi.

Perusahaan itu memulai usahanya dengan menjalin kerjasama dengan IBM sebagai bisnis partner.

Telkom Sigma pada tahun 2008 kepemilikannya diambil alih oleh Telkom Metra, sebagai anak perusahaan dari perusahaan telekomunikasi dan informasi terbesar di Indonesia yakni PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk. 

Baca Juga: Lowongan Kerja (Loker) Banyak Posisi PT Sapta Warna Cemerlang Tangerang, Cek Syarat dan Cara Daftarnya

Sejalan dengan perkembangan bisnis, di tahun 2010 Telkom Sigma sepenuhnya menjadi bagian dari Telkom Group kemudian Telkom Sigma mengakuisisi Sentul Data Center guna memenuhi kebutuhan layanan data center di Indonesia.

Dikutip dari Bursa Kerja Depnaker berikut ini syarat yang harus dipenuhi untuk melamar di loker PT Sigma Caraka.

Syarat Pencaker :

1. Fresh Graduate tanpa atau dengan pengalaman maksimal 1 tahun

2. Minimum Gelar Sarjana (S1) dari universitas terkemuka 

Baca Juga: Lowongan Kerja (loker) PT Nippon Indosari Corpindo Penempatan Cikande Serang, Begini Cara Melamarnya

Jurusan yang Diinginkan :

- Akuntansi
- Teknik Industri
- Teknik Informatika
- Manajemen informasi
- Teknologi / Rekayasa Informasi
- Rekayasa Perangkat Lunak
- Teknik Telekomunikasi
- Desain Grafis
- Grafik Video
- Administrasi Bisnis
- Desain produk

3. IPK minimal 3.25 

Baca Juga: Lowongan Kerja 'Loker' PT Sinar Sosro Jawa Tengah Dibuka untuk Fresh Graduate, Ada Program Magang Juga

4. Usia maksimal adalah 25 Tahun

5. Mahir berbahasa Inggris baik lisan maupun tulisan

6. Memiliki integritas tinggi, self-drive, komunikasi yang sangat baik dan ketahanan

Bagi kamu yang berminat dan memenuhi syara bisa melamar di loker PT Sigma Caraka melalui tautan berikut ini.

DAFTAR

Demikaik ulasan mengenai loker BUMN terbaru hari ini, PT Sigma Caraka posisi Pelatihan Manajemen, ini syarat dan cara melamar.***

Editor: Kiki

Sumber: Bursa Kerja Depnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah