Lonjakan Covid-19 Indonesia Hari Ini, Kasus Positif Bertambah 31.189 Orang, Meninggal Dunia 728 Orang

- 6 Juli 2021, 18:12 WIB
Ilustrasi Covid-19.
Ilustrasi Covid-19. /Pixabay/

Kondisi tersebut, rumah sakit tidak menampung semua pasien yang dinyatakan positif Covid-19.

Baca Juga: Anies Baswedan Geram, Ada Kantor di Gedung Pencakar Langit Jakarta Tak Patuh PPKM Darurat

Hanya pasien dengan kondisi yang parah yang dapat diterima atau mendapatkan rawat inap di dalam rumah sakit.

"Tingkat keterisian tempat tidur RS untuk pasien gejala sedang-berat terus meningkat," tulis pihak Kemenkes melalui akun resmi Twitter @KemenkesRI yang dikutip SerangNews.com, Selasa 6 Juli 2021.

"Agar terkendali, pemerintah mengatur rujukan pasien Covid-19, sehingga perawatan RS dapat diperuntukan bagi pasien yang benar-benar membutuhkan," tulis pihak Kemenkes lebih lanjut.***

Halaman:

Editor: Kiki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x