Makin Mengkhawatirkan, Hari Ini Jumlah Positif Covid-19 Bertambah 18.872 Kasus

- 25 Juni 2021, 20:10 WIB
Ilustrasi Covid-19.
Ilustrasi Covid-19. /Pixabay/

Hal itu disampaikan Ketua Bidang Penanganan Kesehatan Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Alexander Ginting.

Baca Juga: Lonjakan Covid-19, Kemenkes: Keterisian Tempat Tidur RS di Jakarta 90 Persen, Banten 87 Persen

"Peristiwa di RSUI menandakan ada perubahan karakter virus yang terus berevolusi dan bermutasi," katanya.

"Benar belakangan ini lonjakan kasus terjadi di usia yang lebih muda, yang lebih mobile," ujarnya menambahkan.

Ia menuturkan, gejala yang dialami pasien cenderung sedang hingga berat dengan rentang usia kurang dari 60 tahun. Bahkan pasien berusia 20 tahun juga terdiagnosa mengalami klinis berat.

"Sudah di bawah koordinasi Kementerian Kesehatan sebagai kementerian teknis," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Instagram ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah