CPNS 2021 Akan Segera Dibuka, Berikut Perkiraan Formasi Bagi Lulusan SMA dan SMK

- 10 Februari 2021, 05:24 WIB
CPNS 2021 akan segera dibuka, berikut perkiraan formasi bagi lulusan SMA dan SMK.
CPNS 2021 akan segera dibuka, berikut perkiraan formasi bagi lulusan SMA dan SMK. /Instagram/@bkngoidofficial

SERANG NEWS - Pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2021 akan segera dibuka oleh Pemerintah.

Rencananya pembukaan pendaftaran seleksi CPNS 2021 akan dibuka pada bulan April dan Mei 2021.

Ada beberapa formasi yang dibuka dalam seleksi CPNS 2021 di sejumlah kementrian maupun lembaga negara.

Baca Juga: Siapkan Dirimu Seleksi CPNS 2021 Segera Dibuka, Berikut Syarat dan Alur Pendaftarannya  

Baca Juga: Cara Mudah Cairkan BST Rp300 Ribu Bulan Februari 2021

Pada proses seleksi CPNS 2021 kesempatan mendaftara tidak hanya diberikan bagi lulusan perguruan tinggi saja.

Pemerintah juga membuka kesempatan bagi lulusan SMA/SMK untuk bisa mengikuti seleksi CPNS 2021.

Dikutip dari akun Instagram @cpnsindonesia.id berikut instansi yang kemungkinan akan membuka kembali formasi lulusan SMA/SMK sederajat di CPNS 2021:

1. Kejaksaan Agung

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x