Sekolah Tatap Muka Ditunda, Berikut 4 Tips Supaya Anak Nyaman Belajar di Rumah

- 11 Januari 2021, 12:39 WIB
Seorang guru mengukur suhu tubuh murid yang akan masuk ke sekolah dalam simulasi pembelajaran tatap muka di SDN Karang Raharja 02 Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Selasa, 15 Desember 2020.*
Seorang guru mengukur suhu tubuh murid yang akan masuk ke sekolah dalam simulasi pembelajaran tatap muka di SDN Karang Raharja 02 Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Selasa, 15 Desember 2020.* /ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah/rwa/

Dikutip Mediapakuan dari laman Instagram @diskomonfijabar, Minggu, 10 Januari 2021, berikut 4 cara yang bisa anda lakukan supaya anak nyaman belajar di rumah:

1. Bicara pada anak

Anda harus meluangkan waktu setiap hari untuk berbincang atau ngobrol dengan anak tanpa gangguan TV dan ponsel.

2. Ciptakan Rutinitas

Buatkan jadwal harian untuk mereka seperti jadwal tidur, berolahraga, belajar, bermain, dan bersantai.

Baca Juga: Masuki Tahun Kerbau Logam, Berikut Shio Paling Beruntung di Tahun 2021

3. Aman saat online

Diskusikan risiko keselamatan, perlindungan, dan privasi anak.

4. Utamakan komunikasi

Bangun komunikasi dengan guru dan orang tua lainnya.

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Media Pakuan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah