Wajib Tahu, Ini 6 Kerajaan Maritim Islam Paling Berjaya di Nusantara, Ada Banten dan Gowa

- 13 Januari 2022, 07:05 WIB
Ilustrasi Wajib Tahu, Ini 6 Kerajaan Maritim Islam Paling Berjaya di Nusantara, Ada Banten dan Gowa.
Ilustrasi Wajib Tahu, Ini 6 Kerajaan Maritim Islam Paling Berjaya di Nusantara, Ada Banten dan Gowa. /Soedonowonodjoio.family/

SERANG NEWS - Wajib tahu, ini 6 kerajaan maritim Islam paling Berjaya di Nusantara, ada Banten dan Gowa.

Indonesia adalah negara kepulauan, maka tidak mengherankan jika dalam sejarah Nusantara banyak berdiri kerajaan maritim yang berpengaruh termasuk pada masa Islam.

Kerajaan-kerajaan itu mulai dari kesultanan Samudera Pasai, Aceh Darussalam, Banten, Demak hingga Ternate dan GoW Tallo di kawasan Timur.

Masa kerajaan atau kesultanan Islam di Indonesia berlangsung sejak abad ke-12 masehi setelah fase sebelumnya yaitu masa kerajaan Hindu dan Budha. 

Baca Juga: Jejak Bersejarah Hotel Voos di Kota Serang (1) Dijadikan Makodim sampai Berganti Mal

Pada masa setelah era Hindu dan Budha mulai muncul kerajaan atau kesultanan bercorak Islam di tatar Nusantara.

Kemunculan kerajaan Islam sekaligus semakin menggerus eksistensi kerajaan-kerajaan yang berasal dari agama Hindu dan Budha.

Dikutip dari Chanel YouTube Top Info berikut adalah 6 kerajaan maritim Islam di Nusantara.

1. Kesultanan Samudera Pasai

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x