Tabrak Pembatas Jalan, Mobil Angkot di Kota Serang Ludes Terbakar

- 22 Maret 2021, 00:03 WIB
Tabrak Pembatas Jalan, Mobil Angkot di Kota Serang Ludes Terbakar.
Tabrak Pembatas Jalan, Mobil Angkot di Kota Serang Ludes Terbakar. /Dok Polres Serang Kota./

Baca Juga: Kawal Tim All England Pulang ke Tanah Air, Desra: Mimpi Apa Naik Bus Bersama Altet Bulutangkis Top Indonesia 

Baca Juga: Juru Parkir di Pasar Rau Kota Serang Tewas Usai Dibacok, Tinggalkan Satu Anak Berusia 4 Tahun

"Setelah itu warga menolong supir dan para penumpang keluar dari kendaraan," tambahnya.

Mobil angkot itu terbakar diduga berasal daei Bahan bakar minyak (BBM) dari kendaraan yang tumpah mengenai kabel yang korslet.

"Jadi saat mau dikembalikan posisi kendaraan ke semula, BBM ada yang tumpah, diduga kena kabel yang korslet, soalnya pas diangkat posisi mesin masih hidup. Jadi membakar mobil," ungkapnya.

Baca Juga: Pelaku Bungkam, Polisi Selidiki Dugaan Pembunuhan Kucing di Serpong Tangsel yang Viral di Medsos

Disebutkan, jika kecerobohan dan kelalaian pengemudi menjadi penyebab kecelakaan yang mengakibatkan angkot tersebut terbakar.

Sementara supir dan para penumpang berhasil dievakuasi sebelum kendaraan terbakar.

"Saat terbakar, semua penumpang sudah aman. Jadi ada kecerobohan dan kelalaian si supir," ujarnya.

Akibat peristiwa tersebut, Jalan Syekh Nawawi Albantani dari arah Palima menuju Terminal Pakupatan sempat mengalami kemacetan.

Halaman:

Editor: Kiki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x