[Hoaks atau Fakta] Beredar Surat Kemendikbud Angkat Seluruh Pegawai Honorer Jadi PNS Tanpa Tes, Ini Faktanya

- 21 Maret 2021, 09:00 WIB
Ilustrasi berita Hoax terkait surat pengangkatan CPNS lolos tanpa tes.
Ilustrasi berita Hoax terkait surat pengangkatan CPNS lolos tanpa tes. //Pixabay/gerald

Baca Juga: Sempat Tidak Disiapkan, Akhirnya PPPK Guru Agama Disediakan, Ini Total Kuotanya

Faktanya, Biro Komunikasi dan Layanan Masyarakat Kemendikbud, Seno Hartono sebagaimana SerangNews.com kutip dari laman resmi Kominfo, pada Senin 21 Maret 2021 menjelaskan, bahwa surat tersebut adalah salah.

Hal ini lantaran tidak ada ketidaksesuaian antara kop surat dan tanda tangan.

“Pada kop surat tersebut tertera Ditjen Guru dan Tenaga Kependidikan, tetapi pada bagian tanda tangannya tertera Mendikbud, maka itu sudah jelas tidak benar,” tulis pernyataan pihak Kemendikbud.

Dengan penjelasan tersebut, maka klaim surat Kemendikbut tentang pengangkatan seluruh pegawai honorer menjadi PNS masuk kategori tidak benar atau hoaks.***

Halaman:

Editor: Ken Supriyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x