Simak 6 Fakta Paskibraka, Pasukan Terdepan setiap Hari Kemerdekaan Indonesia

- 17 Agustus 2021, 09:39 WIB
Siapa Anggita Larasati Suhartiwi, Pembawa Baki Upacara Bendera HUT RI ke-76, Ini Profil dan Biodata Lengkapnya
Siapa Anggita Larasati Suhartiwi, Pembawa Baki Upacara Bendera HUT RI ke-76, Ini Profil dan Biodata Lengkapnya /Tangkapan layar Instagram/@ramapati_pasuruan//

Pada tahun 1973, akhirnya dicetus sebuah akronim nama dari Pasukan Pengerek Bendera Pusaka yakni menjadi Paskibraka dengan makna 'Pas' yang berarti pasukan dan 'Kibra' yang berarti 'Pengibar Bendera' serta 'Ka' yang berarti "Pusaka".

Akronim nama 'Paskibraka' tersebut diusung oleh Idik Sulaiman. ***

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah