Baru Sekali Merasakan Gelar Juara, Ini Alasan Tim Indonesia Gagal Pertahankan Gelar Piala Sudirman 1991

- 23 September 2021, 22:06 WIB
Pose Skuad Badminton Indonesia di Bandara Helsinki jelang Piala Sudirman 2021
Pose Skuad Badminton Indonesia di Bandara Helsinki jelang Piala Sudirman 2021 /Instagram.com/@indonesiainhelsinki

 

SERANG NEWS - Piala Sudirman 2021 siap digelar. Sebanyak 16 negara akan saling sikut untuk membawa pulang Piala Sudirman 2021 ke negaranya masing-masing, termasuk Indonesia.

Indonesia tergabung di Grup C bersama ROC, Kanada dan Denmark.

Jadwal Piala Sudirman 2021 akan berlangsung di Vantaa, Finlandia pada 26 September hingga 3 Oktober 2021.

Sejauh ini, China dan Korea Selatan tercatat sebagai negara peserta turnamen Piala Sudirman yang paling diunggulkan juara di Piala Sudirman 2021. Pasalnya, China dan Korea Selatan masih mendominasi gelar juara Piala Sudirman.

Sejak kali pertama di gelar pada tahun 1989 di Jakarta, China sudah berhasil meraih juara Piala Sudirman sebanyak 11 kali, kemudian disusul Korea Selatan sebanyak 4 kali.

Sementara Indonesia baru sekali merasakan gelar juara Piala Sudirman pada tahun 1989.

Kala itu, tim bulutangkis Indonesia diperkuat nama-nama pemain bulutangkis hebat tanah air seperti Susy Susanti, Verawaty Fajrinm Eddy Hartono, Rudy Gunawan, Yani Kusmiati dan Eddy Kurniawan.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Bulutangkis Piala Sudirman 2021 dan Link Live Streaming Indonesia Live TVRI Tidak Disensor

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x