11 Manfaat Buah Pepaya Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Kurangi Risiko Kanker

- 6 Mei 2022, 10:16 WIB
11 Manfaat Buah Pepaya Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Kurangi Risiko Kanker.
11 Manfaat Buah Pepaya Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Kurangi Risiko Kanker. /Pexels/Any Lane/

SERANG NEWS – Wah, buah pepaya yang sering ditemui ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

Buah pepaya ini mengandung banyak nutrisi dan kaya akan vitamin. Dalam satu buah pepaya sedidaknya mengandung 235 Mg Vitamin C.

Jumlah ini mencapai 2-3 kali lipat lebih banyak dari jumlah kebutuhan harian yang disarankan.

Buah pepaya juga termasuk buah yang memiliki kandungan kalori rendah. Hal ini juga yang membuat pepaya bagus untuk mereka yang sedang melakukan program diet.

Baca Juga: Cara Membuat Manisan Pepaya Muda yang Manis, Legit, dan Pastinya Enak, Ini Bahan yang Disiapkan

Buah dengam biji berwarna hitam ini mengandung vitamin dan mineral yang bermanfaat bagi tubuh, seperti Vit A, Vit C, Vit B1,B5, Vit K, Vit E, Serat, Kalsium, Fulfat, Magnesium dan Asam Folat.

Dilansir dari kanal YouTube @kuncisehat oleh Serang News, berikut 11 manfaat buah pepaya bagi tubuh manusia:

  1. Melancarkan Pencernaan

Pepaya banyak mengandung enzim papain yang membuat protein jadi lebih mudah dicerna oleh tubuh.

Ditambang kandungan serat didalamnya, enzim pencernaan akan bekerja maksimal untuk menjaga kesehatan sistem pencernaan.

Halaman:

Editor: Ken Supriyono

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x