Simak Ini Jadwal dan Aturan Terbaru PPDB 2022 Jenjang SMP dari Kemendikbud, Perhatikan Baik-baik

- 12 Mei 2022, 13:26 WIB
Jadwal dan Aturan PPDB 2022.
Jadwal dan Aturan PPDB 2022. /ditsmp.kemdikbud.go.id/

3. Penentuan peserta didik dalam jalur perpindahan tugas orang tua/wali diprioritaskan pada jarak tempat tinggal calon peserta didik yang terdekat dengan sekolah.

Penetapan Jalur Prestasi

1. Jalur prestasi menggunakan nilai rapor 5 (lima) semester terakhir yang dilengkapi dengan Surat Keterangan
Peringkat Rapor peserta Didik dari sekolah asal;

2. Jalur prestasi juga mempertimbangkan penghargaan prestasi peserta didik di bidang lomba akademik maupun nonakademik pada tingkat nasional, provinsi, dan kabupaten/kota.

1. Tahapan PPDB 2022 jenjang SMP

a. Pengumuman secara terbuka;
b. Pendaftaran;
c. Seleksi sesuai jalur pendaftaran;
d. Pengumuman penetapan; dan
e. Daftar ulang.

2. Sekolah yang menerima BOS tidak boleh memungut biaya.

3. Sekolah tidak boleh:

a. Melakukan pungutan dan/atau sumbangan yang terkait dengan pelaksanaan PPDB maupun perpindahan peserta didik; dan

b. Melakukan pungutan untuk membeli seragam atau buku tertentu yang dikaitkan dengan PPDB.

Pengumuman PPDB 2022 jenjang SMP

1. Pengumuman Dilakukan oleh Pemerintah Daerah.

2. Dilaksanakan paling lambat minggu pertama bulan Mei.

Halaman:

Editor: Kiki

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x