Jutaan Kelompok Rentan Terima Bansos PKH dan BPNT di Tahun 2022, Apa Kamu Salah Satunya?

- 20 Januari 2022, 15:36 WIB
Ilustrasi bansos.
Ilustrasi bansos. /Pixabay

Lansia dan penyandang disabilitas yang hidup dengan keluarga penerima BPNT/Kartu Sembako PPKM sebanyak 4.636.670.

Baca Juga: Update Harga Minyak Goreng Per Hari Ini: Simak Juga Cara dapat Minyak Goreng Gratis 1 Liter di Sini

Pada tahun 2022, Kemensos akan memasukan lansia dan penyandang disabilitas penerima BPNT PPKM ke data penerima BPNT reguler.

Sementara, untuk penerima bansos di bawah usia 40 tahun, Kemensos akan meningkatkan kemandirian ekonominya dengan memberikan pelatihan kewirausahaan.

"Nanti akan melibatkan kemitraan dengan masyarakat. Pada kesempatan itu pendamping juga bisa mengikuti pelatihan. Karena mereka juga banyak yang tingkat ekonominya kurang," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x