Mahasiswi Diduga Dicium dan Dipeluk saat Bimbingan Skripsi, Pihak Kampus Minta Korban Pelecehan Seksual Diam

- 6 November 2021, 11:02 WIB
Bantah Lakukan Pelecehan Seksual Kepada Mahasiswi L, Dekan FISIP Unri Siap Sumpah Mubahalah/Tik Tok @ulat.bulu_
Bantah Lakukan Pelecehan Seksual Kepada Mahasiswi L, Dekan FISIP Unri Siap Sumpah Mubahalah/Tik Tok @ulat.bulu_ /

Kejadian ini kemudian membuat geram publik hingga meminta agar kasus ini segara ditindak serius.

"Semoga segera ditindaklanjuti. Gak mudah buat korban speak up kek gini," cuit salah satu netizen.

"Segera usut tuntas kasus ini!," kata netizen lainnya.

Baca Juga: Berharap Kabar Vanessa Angel Meninggal Hanya Mimpi, Sahabat Mendadak Lihat Status WA Online: Balas Chat Aku

"Jahanam banget relasi kuasa yang digunakan," komentar lainnya.

Dikutip dari Galamedia dalam artikel berjudul Alami Pelecehan Seksual Saat Bimbingan Skripsi, Mahasiswi Ini Malah Diminta Bungkam oleh Pihak Kampus

Dekan Fisip Universitas Riau (Unsri) Syafri Harto yang menjadi terduga pelaku pelecehan seksual membantah kabar tersebut.

Ia secara tegas menolak kabar dirinya telah mencium mahasiswi saat bimbingan.

Syafri secara tegas mengaku akan menuntut balik para pihak yhang telah mencemaran nama baik dirinya dengan tuntutan hingga 10 miliar. ***

Halaman:

Editor: Muh Iqbal Zikri

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah