TNI AL Akan Gelar Latihan Operasi Amfibi, Dua Kapal Perang Fregat Diterjunkan

- 11 Oktober 2021, 18:02 WIB
KRI I Gusti Ngurah Rai
KRI I Gusti Ngurah Rai /Tangkap layar/Instagram @tni_angkatan_laut

KRI RE Martadinata-331 dan KRI I Gusti Ngurah Rai-332 dari kelas SIGMA 10514 memiliki panjang total 105,11 meter dan berat 2.365 ton.

Baca Juga: Ketegangan China dan Taiwan Memanas, Tsai: Kami Tidak Akan Tunduk

Kapal perang itu merupakan multi mission fregat kelas SIGMA yang dibangun PT PAL Indonesia (Persero) dan bekerja sama dengan Damen Schelde Naval Shipbuilding, Belanda.

Kapal perang fregat itu bisa menjalankan berbagai misi, mulai dari peperangan anti kapal permukaan, peperangan anti kapal selam, peperangan anti serangan udara, serta peperangan elektronika.

Fregat kelas SIGMA merupakan yang paling sering dikerahkan untuk tugas internasional Indonesia di bawah bendera PBB.***

Halaman:

Editor: Masykur Ridlo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x